Daftar Harga Mobil Honda Freed Kondisi Baru maupun Bekas Tahun 2020

Daftar Harga Mobil Honda Freed Kondisi Baru maupun Bekas Tahun 2020...
Spesifikasi Mobil Honda Freed - Mobil keluaran honda dengan desain mewah dan elegan yakni honda freed semakin banyak peminat  dengan desain serta spesifikasi yang dimiliki oleh mobil ini, menjadikan mobil elegan ini semakin banyak diminati masyarakabagai mobil andalan. Bagi anda yang sedang mencari dan membutuhkan informasi harga dan spesifikasi mobil honda freed, berikut akan kami ulas secara singkat tentang kisaran harga dan spesipikasi mobil honda freed.

Sebelum ke masalah kisaran harga dan spesifikasi, mugkin ada sebagian dari anda yang berfikir kenapa banyak yang memilih honda freed? jawabannya sangat sederhana, yakni selain keren dan mewah, mobil honda freed juga memiliki banyak kelebihan diantaranya seperti:
  1. Memiliki Fitur safety terlengkap di kelasnya 
  2. Bantingan cukup nyaman dan kabin cukup luas 
  3. Headroom berlimpah 
  4. Desain dasbor modern 
  5. AC digital (model 2010) 
  6.  Handling sangat baik untuk mobil sekelasnya 
  7. Tenaga putaran atas 
  8.  Power sliding doors 
  9. Setir ringan
  10.  Mobil sangat Lincah 
Lebih jelasnya masalag spesipikasi honda freed, simak pada uraian spesipikasi di bawah.

Spesifikasi Mobil Honda Freed

Mesin :
Tipe : 1.5 L SOHC silinder segaris, 16 katup i-VTEC + DBW + TBR
System Suplai Bahan Bakar : PGM-FI
Diameter x Langkah : 73,0 mm x 89,4 mm
Isi Silinder : 1497
Perbandingan Kompresi : 10,4
Daya Maksimum : 87 Kw (118 PS) / 6.600 rpm
Momen Puntir Maksimum : 14,9 kg.m (146Nm) /4.800 rpm
Dimensi :
Ukuran  : P x L x T = 4.215mm x 1.700mm x 1.740mm
Jarak Sumbu Roda : 2.740mm
Jarak Pijak Depan/Belakang : 1.478mm / 1.466mm
Kapasitas Tengki : 42
Transmisi :
Tipe Transmisi : Automatic A/T 5-Speed
System Kemudi :
System : Rack & Pinion with Electric Power Steering (EPS)
Suspensi dan Pengereman :
Suspensi Depan : MacPherson Strut
Suspensi Belakang : H-Shape Torsion Beam
Pengereman : ABS + EBD
Kaki kaki :
Ban : 185 / 65 R15
Velg : Alloy Wheel 15″
harga honda freed bekas honda freed 2017 kelemahan honda freed honda freed interior honda freed manual honda freed modifikasi honda freed 2013 honda freed 2010

Mobil Honda new freed menggunakan  mesin 1.500 cc 16v sohc i-vtec dengan 4 silinder segaris. Dipadu dengan transmisi otomatis 5 kecepatan, denagan bekal tersebut maka mesin ini dapat menghasilkan tenaga maksimum sebesar 118 ps pada rpm 6.600, serta torsi maksimum sebesar 14,9 kgm pada rpm 4. 800. sangat cocok digunakan dalam segala situasi di kecepatan tertentu.Bagi anda yang tertarik ingin memiliki mobil honda freed, berikut kami sajikan list daftar harga mobil honda freed.

Daftar Harga Mobil Honda Freed  Tahun 2020

Harga mobil honda freed A/T Tahun 2014 , harga Rp.  239.500.000
Harga mobil honda freed Sliding Door A/T Tahun 2014 , harga Rp.  260.000.000
Harga mobil honda freed S alpha Tahun 2014        , harga Rp.  219.000.000
Harga mobil Harga mobil honda freed Manual Sliding Door Tahun 2009  , harga Rp.  185.000.000
Harga mobil honda freed Power Sliding Door Tahun 2009  , harga Rp.  205.000.000
Harga mobil honda freed Manual Sliding Door Tahun 2010  , harga Rp.  195.000.000
Harga mobil honda freed Power Sliding Door Tahun 2010  , harga Rp.  210.000.000
Harga mobil honda freed Power Sliding Door Tahun 2011 , harga Rp.  230.000.000
Harga mobil honda freed Power Sliding Door Tahun 2012 , harga Rp.  -
harga honda freed bekas honda freed 2017 kelemahan honda freed honda freed interior honda freed manual honda freed modifikasi honda freed 2013 honda freed 2010


Demikian informasi sederhana tentang spesipikasi harga mobil honda freed kami sampaikan, selain honda freed, mobil yang menjadi idola keluarga adalah mobil toyota avanza, untuk informasi bisa baca harga dan spesipikasi mobil toyota avanza terbaru.
Daftar Harga Mobil Honda Freed Kondisi Baru maupun Bekas Tahun 2020 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: CAHAYA SAN